Griya Yatim & Dhuafa

Frequently Asked Question

Pertanyaan Umum

Griya Yatim & Dhuafa adalah Lembaga Amil Zakat Nasional (LAZNAS) yang Menjembatani Kepedulian Para Dermawan Kepada Anak Yatim dan Kaum Dhuafa. Yang telah terdaftar dengan SK. Kemenag No. 287 Tahun 2018

Griya Yatim & Dhuafa Berdiri Sejak 2009. Usia hanyalah angka dan besarnya angka tidak akan berarti apa-apa tanpa besarnya manfaat. 11 tahun hanyalah permulaan. Kami terus bertekad semoga semakin menebarkan manfaat, memberdayakan ummat, dan mewujudkan cita-cita yatim dan dhuafa. 

Alhamdulillah Griya Yatim & Dhuafa sudah banyak memiliki Asrama Yatim & Dhuafa, yang sudah tersebar di beberapa Provinsi diseluruh Indonesia. Untuk lebih lengkap kamu bisa ke menu Cabang Kami

Griya Yatim & Dhuafa memiliki 9 bidang program diantaranya : Kemandirian, Pendidikan, Kesehatan, Pemberdayaan, Sosial Kemanusiaan, Dakwah, Ramadhan, Qurban dan Wakaf

Alhamdulillah, atas seizin Allah. Sejak dari tahun 2011 sampai 2019 Griya Yatim & Dhuafa kembali mendapatkan penghargaan Opini Audit Keuangan WTP (Wajar Tanpa Pengecualian) 9 kali berturut-turut. ⁣Terima kasih atas doa dan kepercayaan dari semua pihak. Semoga GYD senantiasa amanah dan profesional menghimpun, mengelola, dan menyalurkan dana Zakat, Infaq, dan Sedekah.⁣

Bagaimana Cara Bersedekah ?

Donasi apa saja yang bermanfaat dan baik untuk anak-anak Yatim & Dhuafa  seperti : Uang tunai, makanan, minuman, pakaian, perlengkapan mandi, perlengkapan cuci, fasilitas asrama, 

Griya Yatim & Dhuafa

Ada Pertanyaan Lagi?

Jika ada yang ingin ditanyakan lagi seputar Griya Yatim & Dhuafa , kamu bisa hubungi nomer dibawah ini ya
English EN Indonesian ID
Scroll to Top